Penyakit Leukimia atau lebih akrab dikenal denga penyakit Kanker Darah merupakan penyakit dalam yang sangat berbahaya, tergolong kedalam kanker pada darah atau sumsu tulang yang ditandai oleh perbanyakan secara tak normal atau transformasi Maligna dari sel-sel pembentuk darah si sum-sum tulang, dan jaringan Limpoid umumnya terjadi pada leukosit sel darah putih .sel-sel normal dalam sum-sum tulang digantikan oleh sel tak normal atau abnormal.
Kata leukemia berarti darah putih karena pada penderita ditemukan banyak sel darah putih sebelum diberi terapi. Sel darah putih yang tampak banyak merupakan sel yang muda, misalnya promielosit. Jumlah yang semakin meninggi ini dapat mengganggu fungsi normal dari sel lainnya.
Pada tahun 2000, terdapat sekitar 256,000 anak dan dewasa di seluruh dunia menderita penyakit sejenis leukemia, dan 209,000 orang diantaranya meninggal karena penyakit tersebut, Hampir 90% dari semua penderita yang terdiagnosa adalah dewasa.
Indikasi-indikasi kanker ini juga cenderung sulit dikenali karena cenderung mirip dengan kondisi lain, seperti flu. Karena itu, kita perlu mewaspadai gejala-gejala umum yang tidak kian membaik atau mereda, seperti:
- Demam.
- Menggigil.
- Sakit kepala.
- Muntah-muntah.
- Keringat berlebihan, terutama pada malam hari.
- Nyeri pada tulang atau sendi.
- Penurunan berat badan.
- Pembengkakan pada limfa noda, hati, atau limpa.
- Muncul infeksi yang parah atau sering terjadi.
- Mudah mengalami pendarahan (misalnya sering mimisan) atau memar.
- Muncul bintik-bintik merah pada pada kulit.
- Lemas atau kelelahan yang berkelanjutan.
Nah Untuk pengobatan secara alami simak ulasan di bawah ini...
Dengan menggunakan racikan daun tapak dara sebagai obat kanker darah yang dibuat sendiri kita bisa mengatasi kanker dengan cara alami. Caranya :
- Merebus 25 gram daun tapak dara,
- 50 gram temu putih,
- 25 gram daging mahkota dewa,
- 30 gram rumput mutiara kering dengan 800 ml air. Direbus hingga tersisa 300 ml air kemudian diminum dua kali sehari. Racikan tradisional ini dapat membunuh sel kanker dengan tanpa menambah resiko kanker darah bertambah parah. Ada lagi racikan tradisional yang dapat membantu mengatasi leukemia. Yaitu dengan :
- 10 gram ginseng,
- 10 gram rimpang brojolintang,
- 30 gram ban zhi liang kering,
- 30 gram jombang kering, dan 30 gram rumput lidah kering yang direbus kemudian disaring. Perbandingan airnya sama dengan racikan daun tapak dara. Lalu diminum 2 kali sehari.
Sekian Terima Kasih.
0 Response to "Obat Alami Leukimia ( Kanker Darah )"
Post a Comment
Terima kasih telah berkunjung, berikan opini Anda tentang artikel yang barusan Anda baca ini yang tidak menyinggung Sara tentunya.